Valentine’s Delight : “Where Love Is Celebrated Through an Exquisite Romantic Dinner”
Valentine adalah tentang momen yang diluangkan, percakapan yang mengalir perlahan, dan perhatian kecil yang terasa berarti. Ia menjadi pengingat untuk sejenak berhenti, memberi ruang bagi rasa, dan merayakan kasih sayang yang tumbuh dari perjalanan bersama. Pada 14 Februari 2026, Java Heritage Hotel menghadirkan Valentine’s Delight, sebuah pengalaman romantic dinner yang dirancang khusus untuk merayakan cinta dalam suasana yang hangat, intim, dan penuh keanggunan.Valentine’s Delight dirancang sebagai pengalaman romantic rooftop dinner…




